Langsung ke konten utama

sejarah perkembangan bola voli di indonesia

Sejarah Perkembangan Bola Voli Di Indonesia - Bola Voli di Indonesia juga mempunyai sejarah perkembanganya. apakah kalian sudah mengetahui sejarah perkembangan permainan bola voli di Indonesia kita ini? haha sebagai pecinta bola voli harusnya kita tahu bagaimana jalan perkembangan bola voli di Indonesia tentang bagaimana awal permainan bola voli ini dikenal masyarakat Indonesia, tentang bagaimana sejarah berdirinya Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia atau biasa disingkat PBVSI dan bagaimana prestasi perbola volian di Indonesia di jaman dahulu. haha kalau belum mengetahuinya, kita akan bercerita sedikit tentang sejarah perkembangan bola voli di Indonesia ini, simak ulasan berikut


Sejarah Bola Voli

Sejarah Bola Voli

Seperti yang kita tahu dalam sejarah bola voli dimana bola voli ditemukan oleh seorang pembina pendidikan jasmani yang bernama William G. Morgan pada tahun 1895 di Massachusetts, Amerika Serikat. Morgan adalah seorang pembina pendidikan jasmani pada YMCA atau Young Men Christian Association. Pada awal ditemukanya permainan bola voli, permainan ini diberi nama "Minonette" dan awal tujuan dari penemuan permainan bola voli ini untuk mengembangkan kebugaran dan kesehatan jasmani para buruh disana. Lalu pada tahun 1896 permainan Minonette ini berubah nama agar permainan tersebut bisa dipertandingkan sehingga nama Minonette diganti dengan nama "Volley Ball" atau dalam bahasa Indonesianya disebut "Bola Voli" - wikipedia -
nah lalu bagaimana dengan sejarah perkembangan bola voli di Indonesia? simak ulasan singkat berikut ini

Sejarah Perkembangan Bola Voli Di Indonesia

Sejarah Bola Voli
Sejarah Perkembangan Bola Voli Di Indonesia dimulai pada tahun 1982 ketika pada zaman penjajahan belanda. Indonesia baru mengenal permainan bola voli pada saat didatangkanya guru-guru pendidikan jasmani dari negeri Belanda untuk mengembangkan olahraga umum dan bola voli di Indonesia. Namun, disamping guru-guru pendidikan jasmani tersebut, tentara belanda juga turut adil dalam pengembangan bola voli di Indonesia ini dengan bermain di asrama-asrama, dilapangan terbuka dan juga mereka mengadakan pertandingan bola voli antar kompeni-kompeni belanda sendiri. 
Permainan bola voli di Indonesia berkembang sangat pesat diseluruh lapisan masyarakat Indonesia, sehingga pada saat itu juga muncul klub-klub bola voli di kota besar di seluruh Indonesia. Lalu dengan dasar peristiwa itulah terbentuklah PBVSI atau Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia pada tanggal 22 januari 1955 yang didirikan di Jakarta dan bersamaan dengan diadakanya kejuaraan nasional yang pertama
Sejak saat itu, PBVSI aktif dan mengembangkan kegiatan-kegiatan, baik ke dalam maupun ke luar negeri sampai sekarang. Perkembangan bola voli di Indonesia menjadi sangat menonjol pada saat menjelang Asian Games IV pada tahun 1962 dan Ganefo I pada tahun 1963 di Jakarta, baik untuk kategori pria maupun wanita. 
Pertandingan Bola Voli masuk acara resmi di Jakarta dalam PON II pada tahun 1952 dan POM I di Yogyakarta pada tahun 1951. Dan setelah tahun 1962, perkembangan bola voli sangat pesat dengan munculnya banyak klub-klub bola voli di seluruh pelosok tanah air. Hal ini diperkuat dengan bukti hasil dari data-data peserta pertandingan dalam kejuaraan nasional, PON dan pesta olahraga lainya di Indonesia
Untuk prestasi dari perbola-volian indonesia, PBVSI telah mengirimkan tim bola voli junior di kejuaraan dunia di Athena, Yunani pada tanggal 3 - 12 september tahun 1989.
Nah mungkin penjelasan singkat ini dulu untuk Sejarah Perkembangan Bola Voli Di Indonesia
Mungkin ini saja yang dapat saya sampaikan dalam artikel yang berjudul Sejarah Perkembangan Bola Voli Di Indonesia ini, untuk pembahasan tentang materi bola voli lainya akan dilanjutkan di artikel artikel berikutnya. terimakasih sudah membaca artikel tentang sejarah bola voli ini. sampai jumpa di artikel

Komentar

Postingan populer dari blog ini

8 atlet atletik indonesia yang berperstasi di kancah internasional

8 Atlet Lari Indonesia yang Berprestasi di Kancah Internasional Lari merupakan cabang olahraga tertua di dunia. Olahraga ini sudah dikenal manusia sejak zaman dahulu.  Olahraga  ini menjadi favorit bagi Anda yang ingin meningkat stamina atau membakar kalori. Lari cukup mudah dilakukan, Anda bisa berlari pagi sambil menghirup udara segar maupun datang ke taman kota yang menyediakan track untuk berlari. Perlombaan lari sendiri dibagi menjadi 2 bagian, yaitu lari jarak pendek dan lari jarak panjang. Lari jarak pendek atau sprint menempuh jarak antara 50m sampai 400m. Komponen paling penting dalam lari jarak pendek adalah kecepatan. Lari jarak jauh atau marathon menempuh jarak 42km dan bisa dilakukan di jalan raya atau luar jalan raya. Selain itu ada juga perlombaan lari yang disebut mountain running yaitu lari marathon yang dilakukan menyusuri daerah pegunungan. Pada ajang perlombaan bergengsi seperti SEA Games, wakil dari Indonesia pernah menjadi juara d...

5 atlet renang indonesia yang berprestasi di kancah internasional

5 Nama Atlet Renang Indonesia yang Berprestasi di Kancah Internasional! Kholis Sports 4 Comments Atlet Renang Indonesia  pernah mengharumkan nama bangsa ini pada berbagai pertandingan internasional, siapa saja sih atlet renang tersebut? Simak ulasannya berikut ini: Indonesia termasuk negara yang terkenal dalam olahraga bulu tangkis atau badminton. Namun siapa sangka, kalau dulu nama Indonesia pernah harum karena prestasi para atlet renangnya dalam ajang lomba regional maupun internasional. Salah satu yang berprestasi adalah seorang wanita bernama Elsa Monora Nasution. Wanita kelahiran 25 Oktober 1977 ini pernah meraih juara satu dan mendapat medali emas pada ajang bergengsi SEA games. Selain itu ia juga pernah menjuarai beberapa perlombaan renang di tingkat Asia. Selain Elsa, kakanya yang bernama Elfira Rosa Nasution juga merupakan perenang handal. Elfira pernah mencatat prestasi spektakuler pada tahun 1989, yaitu memecahkan 8 rekor t...

sejarah olahraga tenis di indonesia

Sejarah Tenis di Indonesia Tennis mulai berkembang pada tahun-tahun 1920-an seiring kian banyaknya murid-murid Indonesia memasuki sekolah ¬sekolah menengah, khususnya di kota-kota besar seperti Jakarta dan Surabaya. Mereka - umumnya para siswa Stovia, Rechrsschool, dan -NIAS – yang pada perkembangannya memperkenalkan olah raga ini ke kalangan yang Iebih luas. Tennis pun mulai dimainkan atau dipertanding¬kan dalam kegiatan berbagai organisasi pemuda di masa itu. Olah raga inipun mulai dilihat sehagai penghimpun massa, terutama oleh kaum nasionalis yang mencita¬-citakan Kemerdekaan Indonesia. Perkembangan Tenis Indonesia semakin pesat terlihat dari keikutsertaan tiga wakil pribumi pada semacam kejuaraan nasional yang diadakan oleh De Alegemeene Nederland¬sche Lawn Tennis Bond (ANILTB) di Malang, Jawa Timur, akhir 1934, dan mereka mampu berjaya. Di partai tunggal putra, dua saudara Soemadi dan Samboedjo Hoerip maju babak final, yang pertandingan akhirnya dimenangkan oleh Samboedjo....